FC Bayern terus berbenah menjelang musim baru Bundesliga. Yang terbaru mereka telah mendatanggkan Joao Palhinha dari Fulham,
Year: 2024
Final EURO 2024 : Fakta dan Statistik Spanyol vs Inggris
Spanyol tengah mengincar gelar Kejuaraan Piala Eropa keempat saat mereka menghadapi tim Inggris yang mengincar gelar pertama mereka di final UEFA EURO 2024.
Nott’m Forest Rampungkan Transfer Carlos Miguel
Nott’m Forest merampungkan transfer Carlos Miguel dari Corinthians pemain yang berposisi sebagai kiper tersebut menyetujui kontrak dengan durasi empat tahun.
AFC Bournemouth Datangkan Penyerang Daniel Jebbison
AFC Bournemouth telah menuntaskan perekrutan penyerang Daniel Jebbison, pemain berusia 20 tahun itu telah menyetujui kontrak berdurasi empat tahun.
Semifinal EURO 2024: Fakta dan Statistik Belanda vs Inggris
Belanda dan Inggris sama-sama mengincar untuk mencapai final Kejuaraan Piala Eropa kedua mereka saat mereka bertemu di BVB Stadion Dortmund pada semifinal UEFA EURO 2024.
Sejarah Hari Ini: Langit Berwarna Biru Di atas Berlin
Olympiastadion di kota Berlin menjadi saksi sejarah saat Italia meraih gelar keempatnya sebagai juara Piala Dunia dengan mengalahkan Prancis.
Fakta dan Statistik Spanyol vs Prancis
The Football Arena milik Munich menjadi panggung dalam salah satu persaingan internasional terbesar sepakbola Eropa di pertandingan Semifinal EURO 2024 yang mempertemukan Spanyol vs Prancis, pada Rabu (10/07/2024) Malam dini hari wib.
Dortmund Datangkan Waldemar Anton Dari Stuttgart
Dortmund merampungkan proses transfer pemain belakang Waldemar Anton dari Stuttgart, dengan kontrak selama empat tahun dengan biaya transfer yang dirahasiakan.